Ini Dia Jenis-Jenis Ikan Arwana Terbaik Harga Mahal dan Gambarnya

Ini Dia Jenis-Jenis Ikan Arwana Terbaik Harga Mahal dan Gambarnya - Kembali lagi di blog Mancing cuy, Pada kesempatan kali ini admin akan membagikan artikel tentang Ini Dia Jenis-Jenis Ikan Arwana Terbaik Harga Mahal dan Gambarnya, dan admin telah menyiaplkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan pada Artikel Ikan Arwana, yang kami tulis ini dapat dengan mudah anda pahami. baiklah, tidak usah berlama-lama selamat membaca.

Judul : Ini Dia Jenis-Jenis Ikan Arwana Terbaik Harga Mahal dan Gambarnya
link : Ini Dia Jenis-Jenis Ikan Arwana Terbaik Harga Mahal dan Gambarnya

Baca juga


Ini Dia Jenis-Jenis Ikan Arwana Terbaik Harga Mahal dan Gambarnya

Jenis Ikan Arwana infoikan.com- Sudah tahu jenis ikan arwana asli indonesia? Atau ingin tahu jenis ikan arwana super red?

Berbicara masalah ikan hias kususnya jenis ikan arwana nggak ada habisnya. Maka dari itu kita dapat mengelompokkan saja berdasarkan yang terbaik dan yang terpopuler dikalangna pecinta ikan arwana ini.

Jika kita punya pakaian yang indan dan cantik, ikan hias arwana ini tentunya juga punya sisik yang beraneka ragam warnanya serta sangat indah dan cantik saat menggoyangkan badannya buat berenang.

Ikan arwana ini Sering disebut juga dengan ikan naga (dragon fish), barramundi, saratoga, pla tapad, kelesa, siluk, kayangan, peyang, tangkelese atau arowana. Scleopages sp itulah nama latin ikan arwana ini.

Dari keunikan dan keindahan yang di miliki ikan arwana ini ternyata dari dulu sudah di ketemuka di berbagai perairan Indonesia, khususnya di sekitar irian dan kalimantan jenis ikan arwana asli indonesia yang hidupnya bergantungan pada tumbuhan rawa-rawa. 



Jenis Ikan Arwana

Jenis Ikan Arwana



Tanda dan ciri khas ikan arwana ini mempunyai 2 alat sungut yang terdapat pada bagian bawah bibir yang berfungsi sebagai sensor getar untuk mengetahui sensor mangsa.

Ikan ini juga mempunyai bentuk yang rangping dan sangat ideal dengan fitur tubuhnya, khususnya saat berenang yang terlihat dengan kilauan warnanya sangat indah dan anggun.

Tak heran jika banyak para penemu ikan arwana ini langsung meneliti sekaligus membudidayakan dengan beraneka ragam jenisnya yang dikelompokkan sebagai yang terbaik.

Baca juga :
Inilah Harga dan Jenis-Jenis Ikan Koi Terbaik dan Termahal


Jenis-Jenis Ikan Arwana Terbaik Serta Termahal Harganya



Jika sobat termasuk salah satu dari beberapa pecinta ikan hias khususnya ikan arwana ini, maka harus tau mana yang terbaik untuk di jadikan hiasan aquarium maupun hiasan taman sobat.
 

1. Jenis Ikan Arwana Jardini / Arwana Irian


Jenis Ikan Arwana
 

Jenis Ikan Arwana Jardini / Arwana Irian mempunyai ciri atau tanda dasar pada bagian warnanya yang agak gelap.


Yaitu kecoklat-coklatan dengan fariasi bintik-bintik keemasan pada sebagian tubuhnya terutama menghiasi sisik bagian ekor, bagian semua sirip, dan pada bagian kepalanya.

Jenis ikan hias arwana ini sering di ketemukan di berbagai sungai terutama pada daerah pripinsi papua yaitu kabupaten merauke. Dan banyak juga terdapat pada sungai atau perairan di Australia (benua sebelah Indonesia).

Maka dari itu, para pecinta dan pembudidaya banyak yang menyebutnya ikan arwana irian.

2. Jenis Ikan Arwana Golden Pino / Arwana Hijau / Green Arwana

 

Jenis Ikan Arwana

 


Jenis Ikan Arwana Golden Pino / Arwana Hijau / Green Arwana ini di tandai dengan warna hijau pada seluruh bagian tubuhnya. 


Dengan warna hijau yang cerah inilah, ikan ini mempunyai keindahan tersendiri.

Pada bagian sirip ekornya memiliki kombinasi warna antara abu-abu kehijau-hijauan dengan bentuk kepala dan mempunyai mulut yang agak lebar serta membulat. Sedangkan yang lainnya dari jenis ini jarang yang demikian.

Ikan Arwana Golden Pino yang memiliki dan berdominan dngan warna hijau berlapis perak ini, banyak di temukan di beberapa negara Asia terutama di Indonesia (tepatnya di Kalimantan), Kamboja, Thailand, serta Malaysia.

Baca juga :
40 Jenis Ikan Hias Air Tawar Terlengkap yang Mudah Dipelihara



3. Jenis Ikan Arwana Black Golden



Jenis Ikan Arwana

Jenis Ikan Arwana Black Golden ini di tandai dengan e=memiliki warna kuning emas yang berfariasi dengan sisik tebal serta berwarna hitam.

Khusus di Indonesia jenis ikan ini sangatlah langka dan sulit untuk di dapat, tak heran jika harganya pun sedikit lebih mahal di banding yang lainnya.

Akan tetapi, jika sobat mau menengok negara tetangga seperti Malaysia yang ada di daerah johor, Bukit Merah, serta Trengganu dan Perak. Disana terdapat lebih mudah untuk berbagai jenis ikan arwana ini.

Baca juga :
Inilah Jenis-Jenis Ikan Koi Terbaik Serta Harganya



4. Jenis Ikan Arwana Afrika


Jenis Ikan Arwana


Jenis Ikan Arwana Afrika / African Arwana di tandai dengan mempunyai warna putih yang berbentuk seperti jaring pada seluruh bagian tubuhnya yang panjang dan besar.

di sebut Jenis Ikan Arwana Afrika karena jenis iakn ini berasal dari daerah kepulauan Afrika tepatnya di bagian timur seperti kamerun, Gambia dan Snegal. Tubuh yang di miliki ini hampir sama dengan jenis ikan arwana silver.

Yang membedakan antara keduanya terdapat pada bagian kepala, yang satu besar dan yang afrika ini lebih kecil.

Baca juga :
Jenis Ikan Hias Air Tawar Paling Cantik Serta Harganya



5. Jenis Ikan Arwana Arapaima Gigas


http://iinfoikan.blogspot.co.id/


Jenis Ikan Arwana Arapaima Gigas di cirikan atau di tandai dengan warna hitam pada sisiknya serta di balut dengan warna orange pada bagian dalam sisiknya.

Ikan arwana arapaima gigas adalah ikan air tawar terbesar di dunia. Menurut berbagai sumber kala itu.


Ikan kerabat arwana ini, pada saat dewasa dapat mencapai panjang lebih dari 3 meter, dengan berat sampai dengan 200 kg.

Mereka termasuk dalam ikan yang bernapas dengan mengambil udara langsug dari atmosfer. 


Oleh sebab itu, ikan ini harus muncul ke permukaan setiap 5-20 menit sekali, tergantung pada ukurannya.

Ikan muda, biasanya muncul dipermukaan setiap 5 menit sekali, sedangkan ikan dewasa muncul setiap 18-20 menit sekali.

Arawana arapaima hanya ditemukan di Amazon dan sistem sungai Essequito. Seperti halnya ikan arwana di kita, mereka termasuk dalam daftar satwa langka yang dilindungi olah CITES, IUCN dan dilindungi dengan undang-undang di Guyana.

Di habitatnya, Arwana arapaima adalah sumber pakan bagi penduduk setempat.
Sampai bulan Desember 2001, populasi mereka diperkirakan kurang dari 850 ekor di wilayah Hutan Iwokara pada ekosistem lahan basah Rupununi.

Arawana arapaima mempunyai lidah sepanjang kurang lebih 15 cm pada saat dewasa dan betulang, permukaannya kasar dan sering digunakan oleh penduduk setempat sabagai amplas atau kikir untuk menghaluskan permukaan kayu.

Pada saat air dilingkungan ikan arwana ini menyusut dan kadar oksigen menurun, arapaima akan menghirup udara langsung dari atomosfer.


Dan jika air di lingkungannya kering, ia akan menggulungkan diri membentuk bola, dan membenamkan diri dalam lubang sampai air kembali datang.

Baca juga :
Inilah Jenis Ikan Hias Louhan Termahal dan Terbesar Sedunia



6. Jenis Ikan Arwana  Arwana Merah (super red)


Jenis Ikan Arwana

Jenis Ikan Arwana  Arwana Merah di tandai dan mempunyai warna merah pada bagian seluruh tubuhnya tanpa kecuali dengan gaya campur kuning keemasan serta orange keputihan.

Selang berkembangnya dan bertambahnya pecinta ikan arwana ini, banyak pula yang
menjadikan keuntungan tersendiri dengan cara membudidayakannya. Tak heran jika harganya pun seakin mahal.

Jenis ikan arwana merah ini asli berasal dari negara kita Indonesia yang beragam bentuk dan warna. Khususnya banyak terdapat di kepulauan kalimantan barat seperti Danau Sentarum dan Sungai Kapuas.

Ikan arwana merah memiliki empat jenis yaitu:


Merah cabe (Chilli Red),
Merah orange (Orange Red),
Merah darah (Blood Red),
dan merah emas (Golden Red).

Keempat jenis itu dinamakan super red arwana atau ikan arwana merah tingkat pertama yang mendomisili jenis iakn arwana lainnya. 


Dari perkembangbiakan berbagai jenis ikan arwana lain jenis, muncullah beberapa jenis ikan arwana 4 jeni tersebut.

Di tinjau dari segi kualitas atau tingkatan, yang paling rendah terdapat pada jenis ikan arwana Merah Orange dan Merah Emas. 


Sedangkan merah cabe dan merah darah jauh lebih unggul kualitas serta di mata pecinta ikan arwana.

Ketika masih kecil semua ciri-ciri dan tanda pada warna merah tersebut belulah tampak jelas, akan tetapi ketika sudah mulai menginjak dewasa (Warna merah di badan akan mulai keluar saat ikan berumur sekitar 3-4 tahun. 


Ring pada arwana adalah warna mengkolap di pinggir sisiknya) barulah akan terlihat cantiknya sekaligus saat mencapai ukuran kurang lebih 25 cm terdapat juga ring akan mulai tampak.

Jika sobat pernah menemukan jenis ikan arwana ini, maka bisa membuatkan kolam yang besar serta jadikan hiasan tersendiri untuk menambah keindahan rumah.

Jika masih kecil, sobat bisa menggunakan atau melakukan tanning yang fungsinya untuk mempercepat pertumbuhan sekaligus mencerahkan warna yang ada pada ikan arwana ini.

Jangan lupa lagi kasih makan teratur serta berkualitas dengan tambahan sinar matahari serta hiasan tumbuhan kolam.

Baca juga :
Cara Terbaik dan Berlian Budidaya Ikan Mas



7. Jenis Ikan Arwana Cross Black Golden / X Black Golden

Jenis Ikan Arwana

 


Jenis Ikan Arwana Cross Black Golden / X Black Golden ini di cirikan dengan munculnya ring yang melingkar pada bagian punggung sehingga ketika tumbuh besar di beri nama X back. 

Dengan warna yang bermaam-macam, memberikan jenis ikan arwana ini tampak indan dan cantik  oleh pecinta ikan hias.

Jenis ikan ini banyak di temukan di darah malaysia yang merupakan masih dalam satu jenis dari ikan arwana golden.

8. Jenis Ikan Arwana Red Tail Golden / Golden Red


 

Jenis Ikan Arwana

Jenis Ikan Arwana Red Tail Golden / Golden Red ini di tandai dengan mempunyai warna dasar seperti blue base, green base dan gold base. Dengan fitu tubuh yang agak besar dari yang lainnya.

Jenis Ikan Arwana Red Tail Golden / Golden Red ini juga berasal dari Pekan Baru Sumatra Indonesia dan mempunyai sifat sgresif karena sudah terbiasa hidup di alam bebas.

Suatu kebanggaan tersendiri jika sobat mempunyai dan memiliki jenis ikan arwana ini, karena akan terlihat sangat keren serta indah pada warna sisiknya yang seperti emas.

Baca juga :
Budidaya Ikan Guppy dan Tekhnik Cara Perawatannya



9. Jenis Ikan Arwana Silver / Arwana Brazil


 


Jenis Ikan Arwana


Jenis Ikan Arwana Silver / Arwana Brazil ini di cirikan dengan warna paltinum silver yang merata pada bagian seluruh tubuh tanpa kecuali.

Dengan bentuk tubuh yang panjang juga mempunyai sirip yang panjang pula, dari mulai ekor sampai ujung badan dan kepala membuat ikan ini mempunyai inisiatif yang sangat indah serta cantik.

Banyak yang mengatakan khususnya pecinta ikan hias arwana ini bahwa ikan ini berasal dari brazil yang sesuai namanya. Akan tetapi di Indonesia sendiri sebenarnya sudah ada sejak dulu.

Dan juga jika sobat mau melihat lagi, jenis ikan arwana ini sudah banyak kita jumpai dengan harga yang terjangkau pula di sekitar kita. Yang menjadi kagum lagi, ikan ini dapat tumbuh dari 50 - 60 cm.

Baca juga :
Budidaya Ikan Guppy dan Tekhnik Cara Perawatannya



10. Jenis Ikan Arwana Banjar


 

Jenis Ikan Arwana


Jenis Ikan Arwana Banjar ini di tandai dengan mempunyai bentuk bagian kepala yang
menonjol sampai mulut terdepan. Denagn sirip berwarna orange gelap, sedangkan ekornya
mempunyai warna kuning serta orange.

Banyak orang dahulu bermitos dan mengatakan jika sobat dapat memelihara jenis ikan arwana ini, maka sobat bisa beruntung terus sekaligus rumah sobat akan terjaga dari marabahaya seperti jin atau arwah yang mengganggu.


Tetapi ini hanyalah mitos belaka yang beredar di masyarakat. Di sisi lain, ikan arwana memang sangat cantik dan memiliki banyak jenisnya.

Semua terjadi menurut keyakinan dan kepercayaan sobat saja. Itu prinsip orang dahulu, berbeda dengan zaman sekarang ini arwah atau jin tersebut gantian makan sambel..hhee

Sekian dulu sobat sedikit berbagi tentang Jenis - Jenis Ikan Arwana Terbaik Serta Termahal Harganya ini, Semoga bermanfaat dan dapat membantu menambah wawasan sobat untuk dapat membudidayakan jenis ikan arwana ini pada jenjang selanjutnya dengan hasil yang maksimal.

Namun saya kagum dengan keindahannya saja, tidak percaya dengan penolak arwah dan lain-lainnya.


Berbagai sumber..
Baca juga :
Ini Dia Cara Praktis budidaya Ikan Arwana Golden Red Asal Indonesia Serta Harganya 
Inilah Tips Termudah Budidaya Ikan Cupang dengan Hasil yang Memuaskan

Jenis Ikan Arwana

Jenis Ikan Arwana

Jenis Ikan Arwana

Jenis Ikan Arwana

http://iinfoikan.blogspot.co.id/

Jenis Ikan Arwana


Demikianlah artikel kali ini tentang Ini Dia Jenis-Jenis Ikan Arwana Terbaik Harga Mahal dan Gambarnya

dengan adanya artikel Ini Dia Jenis-Jenis Ikan Arwana Terbaik Harga Mahal dan Gambarnya yang admin bagikan kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan atau artikel menarik lainnya dan terimaksih telah berkunjung.

Anda sekarang membaca artikel Ini Dia Jenis-Jenis Ikan Arwana Terbaik Harga Mahal dan Gambarnya dengan alamat link https://mancingcuk.blogspot.com/2016/08/ini-dia-jenis-jenis-ikan-arwana-terbaik.html