Cara Memelihara Ikan Lele yang Baik dan Benar
Cara Memelihara Ikan Lele yang Baik dan Benar - Kembali lagi di blog Mancing cuy, Pada kesempatan kali ini admin akan membagikan artikel tentang Cara Memelihara Ikan Lele yang Baik dan Benar, dan admin telah menyiaplkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan pada Artikel Ikan lele, Artikel Perawatan, yang kami tulis ini dapat dengan mudah anda pahami. baiklah, tidak usah berlama-lama selamat membaca.Judul : Cara Memelihara Ikan Lele yang Baik dan Benar
link : Cara Memelihara Ikan Lele yang Baik dan Benar
Baca juga
Cara Memelihara Ikan Lele yang Baik dan Benar
Cara Memelihara Ikan Lele Infoikan.com Pernah ternak lele di kolam tembok? atau ingin tau semua jenis pakan lele untuk mempercepat pertumbuhannya? Siapa sih yang tidak tau lele, salah satu jenis ikan konsumsi yang diidentikkan dengan air kotor baik di kolam maupun di sungai dan kolam tanah.Semua jenis wadah budidaya sangat cocok untuk memelihara ikan lele ini. Salah satu jenis ikan yang mampu bertahan hidup di segala cuaca (lele besar). Tak hanya itu, apapun makanannya rata-rata ikan lele mau menyantapnya. Bagi Anda yang masih khawatir dan mencari tau cara memelihara ikan lele, berikut info ikan akan memberikan tips cara beternak lele yang baik sesuai standar budidaya lele.
Cara Memelihara Ikan Lele yang Baik dan Benar
Pertama kali bagi seorang yang ingin memelihara ikan lele haruslah mengetahui duu karakteristik lele ini. Walaupun di atas disebutkan bahwa ikan lele mampu sangat mudah dipelihar dan mudah membuat pakannya, akan tetapi pastinya mempunyai kelebihan dan kekurangan. Berikut ulasannya cara memlihara ikan lele.Jenis ikan lele beraneka ragam, baik lele untuk konsumsi maupun lele untuk hiasan akuarium. Disini info ikan akan membahas keduanya.
Cantiknya Memelihara Lele Hias atau Lele Putih
Apapun jenis akuariumnya sangat cocok untuk diisi ikan lele hias ini. Baik ukuran kecil maupun yang sudah besar dewasa. Kedua kumisnya serta bentuk mulut yang lebar membuat akuarium Anda terhiasi oleh pemandangan yang tak membosankan.
jangan ragu untuk menaruh menjadikan satu bersama ikan hias lainnya, karena ikan lele hias ini akan memberikan bantuan yaitu suka makan sisa-sisa makanan hasil pemberian ikan hias lainnya. Serta akan membersihkan dinding akuarium.
Walaupun dengan perawatan yang rendah, lele hias ini mampu bertahan hidup bertahun-tahun. Lele hias ini tergolong hewan vertabrata yang tangguh dan tida mudah terserang penyakit. Berbeda dengan ikan lele konsumsi.
Mengapa demikian? Lele hias tergolong jenis lele yang jinak yang mempunayi gerakan pelan dan anggun. Kelebiahan lainnya tidak suka mengganggu hewan-hewan kecil lainnya dalam satu akuarium.
Baca selengkapnya: Cara Budidaya Ikan Lele Putih (Lele Bule) Albino Clarias Catfish untuk Pemula
Cara Merawat Ikan Lele Hias
Jika Anda menaruhnya dalam akuarium , usahakan untuk memberi jenis kerikil atau bebatuan yang tidak runcing, hal ini akan melukai mulutnya. Karena ikan lele hias ini lebih senang berada di dasaran dan mencari makanan lewat bebatuan.
Usahakan juga untuk menyediakan tanaman hias atau bebatuan yang agak besar, yang berfungsi sebagai tempat berteduh dan melindungi dirinya agar nyaman. Serta akan menjadi tampat peristirahatan lele hias ini.
Makanan Ikan Lele Hias
Alangkah baiknya untuk makanan ikan lele hias ini, sediakan jenis pakan yang dapat tenggelam. Walaupun biasanya akan menunggu jenis pakan yang jatuh melayang dari atas sisa-sisa makanan ikan hias kecil.
Walaupun lele hias ini lebih suka mencari makanan sendiri di dasar akuarium yaitu berupa substrat yaitu menunggu pakan tenggelam menghampirinya. Yang perlu diperhatikan lagi : Usahakan beri makanannya pada waktu malam hari saja, karena lele termasuk hewan noctural yaitu lebih suka terhadap situasi gelap.
Cocok Dicampur dengan Jenis Lele Lainnya
Untuk memelihara ikan lele hias ini, Anda juga dapat mencari lele lain buat teman dalam satu akuarium. Dan cocok dengan macam suhu berapapun.
Akan tetapi untuk saat ini, mencari jenis ikan lele untuk hiasan tergolong mudah. Apalagi di kota Anda sudah banyak berdiri toko-toko penjual ikan hias, pastinya salah satu dari mereka tersedia lele hias ini.
Cara Memelihar Ikan Lele yang Membawa Keuntungan
Salah satu bisnis yang menjanjika untuk sekarang ini adalah budidaya lele dan ternak lele. Yaitu mengacu pada semakin banyaknya permintaan pangsa pasar ikan khususnya pengusaha warungan yang berada di tepi jalan atau rumah makan.
Salah satu jenis ikan lele yang dapat Anda budidaya adalah ikan lele dumbo. Rasa dagingnya yang renyah, untuk merawat dan memelihara lele dumbo ini sangat mudah sekaligus cepat besar. Asalkan makanan yang diberikan memenuhi standar nutrisi dan gizi.
Cara Memelihara Ikan Lele Dumbo dan Kelebihannya
Untuk Anda yang masih ragu memelihara lele, jenis lele dumbo inilah yang menjadi jawabannya. Lele dumbo mampu bertahan hidup pada keadaan yang kurang bersih sekaligus dapat berkembang biak. Oleh itu banyak sekali petani yang sudah memelihara lel dumbo dalam kolam terpal.
Keuntungan yang di dapat dari kolam terpal adalah mengurangi biaya modal dalam pememeliharaan mengelola lahan, sehingga tidak terlalu memikirkan untuk mencari tambahan biaya lagi.
Tujuan memelihara lele dumbo memakai kolam terpal biasanya memiliki 2 tujuan, yaitu untuk konsumsi dan juga pembibitan. Sangat tepat sekali jika Anda bertujuan melakukan pembibitan, karena tak sedikit yang membutuhkan bibit lele dumbo ini.
Tidak salah juga Anda bertujuan mendapatkan lele konsumsi, karena setiap orang kebanyakan membutuhkan lele konsumsi untuk kebutuhan sehari-hari dan semakin banyak permintaan.
Cara Budidaya Ikan Lele untuk Pembibitan
Sebelum melakukan budidaya ikan lele tujuan membuat bibit, hal yang harus perlu diketahu adalah lancarnya pemijahan serta menetasnya telur lele. Bibit lele yang berhasil Anda ciptakan dapat langsung dijual kembali kepada para pemelihara pembesaran lele dumbo.
Bibit yang sudah jadi ini merupakan sebuah peluang usaha untuk kita coba, karena antara pembibit dan pencari bibit sama-sama membutuhkan.
Pada umumnya ketika usia penetasan sudah berjalan hingga satu bulan, bibit lele berukuran 2 - 3 cm bisa kita dapat dan jual kembali. Jika sudah melalui tahap pembesaran haruslah menyediakan tempat yang lebih luas lagi.
Media memelihara ikan lele yang banyak diguakan adalah kolam terpal, cara memelihara ikan lele ini yaitu bagi pengusaha skala kecil-kecilan dulu.
Untuk mencapai target yang diinginkan yaitu membuat pertumbuhan lele agar cepat besar, Anda harus berani menyediakan pakan pelet yang cukup setiap hari.
Untuk mendaptkan ukuran 5 - 7, memelihara bibit lelenya memakan waktu kurang lebih 2 bulan. Jika ukuran ini Anda jual, tentunya akan mendapatkan profit yang lebih lagi.
Cara Memelihara Ikan Lele Berukuran Konsumsi
Ukuran minimal memelihara ikan lele untuk konsumsi mulai dari 2-3, 5-7, dan macam-macm tergantung pemelihara pembesaran. Akan tetapi semakin besar bibit yang kita rawat, semakin cepat pula kita memanennya.
Masa panen budidaya ikan lele berlangsung selama 3-4 bulan. Oleh itu, jika pengen cepat, makanan harus kita berikan secara teratur dan harus ekstra optimal. Mudah sekali jika sudah masa ternak ikan lele onsumsi ini, karena lebih kebal timbulnya penyakit. Bukan berarti kita membiarkannya, tentu harus merawat dengan sungguh-sungguh.
Cara Memelihara Ikan Lele - Persiapan Kolam Terpal
Karena budidaya ikan lele yang udah dilakukan adalah di kolam terpal, maka kita akan membahasnya.
Tempat budidaya menjadi salah satu yang uatama untuk pemeliharaan pembesaran ikan lele konsumsi. Kolam terpal salah satu yang kita gunakan, maka penting untuk kita pikirkan.
Lebih lengkapnya baca disini saja: Budidaya Ikan Lele di Kolam Terpal yang Menguntungkan
Pemeliharaan Ikan Lele - Pemberian Pakan
Cara memlihara ikan lele tahap selanjutnya yaitu pemberian pakan. Minimalnya 2 kali dan malam satu kali kita harus memberinya pakan. Jenis pakan alami ikan lele dapat Anda sediakan seperti rayap, keong mas, kerang, bekicot dan lainnya.Manfaat menyediakan makanan alami tak lain adalah untuk menghemat pengeluaran biaya kita dan memelihara ikan lele. Sekaigus menjadikan pertumbuhan lele menjadi secamin cepat.
Baca selengkapnya: Makanan Ikan Lele yang Bagus untuk Pertumbuhan
10 - 30% air kolam harus diganti setiap minggu ataupun 2 minggu pokoknya jangan sampai air kolam kelihatan kotor. Yang lebih diperhatikan lagi yaitu kondisi air jangan sampai menimbulkan bau yang akan mendatangkan timbulnya penyakit.
Denikian inilah sedikit ulasan tentang cara memlihara ikan lele yang baik dan benar, semoga bermanfaat khususnya ternak lele untuk pemula. Selamat mencoba dengan hasil yang berbeda dan maksimal.
Berbagai sumber.
Demikianlah artikel kali ini tentang Cara Memelihara Ikan Lele yang Baik dan Benar
dengan adanya artikel Cara Memelihara Ikan Lele yang Baik dan Benar yang admin bagikan kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan atau artikel menarik lainnya dan terimaksih telah berkunjung.
Anda sekarang membaca artikel Cara Memelihara Ikan Lele yang Baik dan Benar dengan alamat link https://mancingcuk.blogspot.com/2017/03/cara-memelihara-ikan-lele-yang-baik-dan.html