Resep Masak Ikan Patin Rawon dan Cara Membuatnya

Resep Masak Ikan Patin Rawon dan Cara Membuatnya - Kembali lagi di blog Mancing cuy, Pada kesempatan kali ini admin akan membagikan artikel tentang Resep Masak Ikan Patin Rawon dan Cara Membuatnya, dan admin telah menyiaplkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan pada Artikel Cara Cara, Artikel Ikan Patin, Artikel Rawon Ikan Patin, yang kami tulis ini dapat dengan mudah anda pahami. baiklah, tidak usah berlama-lama selamat membaca.

Judul : Resep Masak Ikan Patin Rawon dan Cara Membuatnya
link : Resep Masak Ikan Patin Rawon dan Cara Membuatnya

Baca juga


Resep Masak Ikan Patin Rawon dan Cara Membuatnya

Masak Ikan Patin Rawon Infoikan.com Pernah membuat rsep masak patin pindang? atau ingin tahu cara membuat resep patin pindang rasa rujak? Khusus ibu-ibu pasti ingin masak semua jenis ikan untuk keluarga dengan aneka bumbu yang sedap dan enak.

Salah satu masakan dan resep ikan patin yang sekarang ini lagi populer adalah pindang patin dengan bumbu rujak yang lezat. Namun, kesempatan kali ini info ikan akan memberikan cara masak ikan patin rawon yang juga populer dicari oleh kaum hawa. Berikut penjelasan lengkapnya.

Masak Ikan Patin Rawon Bumbu Rujak


Cara Membuat dan Masak Ikan Patin Sederhana dan Mudah


Resep Masak Ikan Patin Rawon
Bahan membuat rawon ikan patin:
  • Ikan patin 5 potong yang sudah dibersihkan dan di dinginkan.
  • Air asam 1 sdm.
  • Air bersih 400 ml yang didihkan.
  • Minyak 3 sdm untuk menumis.
  • Bawang goreng sebagai taburan penyedap.
  • Daun kemangi 2 sdm.
Bumbu Rawon Patin yang Dihaluskan
  • Keluak 2 buah yang diambil isinya saja, kemudian dapat direndam dengan air 50 ml.
  • Irisan bawang merah 2 sdm.
  • Irisan bawang putih 1 sdm.
  • Kemiri 4 butir
  • Ketumbar 1 sdt.
  • Irisan kunyit 1 sdt.
  • Irisan kencur 1 sdm.
  • Cabai merah 1 sdm.
  • Garam 1 sdm.
Bumbu Lain Rawon Ikan Patin
  • Irisan lengkuas 1 yang dimemarkan atau dihancurkan.
  • Serai 1 batang yang dihancurkan.
  • Daun salam 2 lembar
  • Daun jeruk 2 lembar.
  • Irisan jahe 1 yang dihancurkan atau memarkan.

Cara Memasak Rawon Ikan Patin Sederhana

  1. Dengan air asam Anda dapat melumuri ikan patin sampai merata. Kemudian biarkan selama 10-15 menit.
  2. Minyak dipanaskan, semua bumbu ditumis, baik bumbu utama maupun bumbu rawon ikan patin yang lain hingga timbul bau harum dan sedap.
  3. Baru Anda masukkan ikan patin, disertai adukan pelan sampai terlihat setengah matang dan berubah warna.
  4. Air panas bisa dituangkan, lalu dapat dimasak hingga mendidih dan air atau kuah berkurang atau menyusut dan bumbu dapat meresap pada dagung patin. Angkat.
  5. Sajikan hidangan rawon ikan patin selagi masih keadaan hangat bersama pelengkap nasi.
Lengkaplah sudah penjelasan tentang cara masak ikan patin rawon sederhana ini. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba untuk bersama keluarga bahagian Anda. 

Sumber: 25 Aneka Cita Rasa dan Olahan Ikan Patin (book google)
Baca juga:


Demikianlah artikel kali ini tentang Resep Masak Ikan Patin Rawon dan Cara Membuatnya

dengan adanya artikel Resep Masak Ikan Patin Rawon dan Cara Membuatnya yang admin bagikan kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan atau artikel menarik lainnya dan terimaksih telah berkunjung.

Anda sekarang membaca artikel Resep Masak Ikan Patin Rawon dan Cara Membuatnya dengan alamat link https://mancingcuk.blogspot.com/2017/03/resep-masak-ikan-patin-rawon-dan-cara.html