20 Jenis Gambar Ikan Arwana Super Besar Warna Cantik
20 Jenis Gambar Ikan Arwana Super Besar Warna Cantik - Kembali lagi di blog Mancing cuy, Pada kesempatan kali ini admin akan membagikan artikel tentang 20 Jenis Gambar Ikan Arwana Super Besar Warna Cantik, dan admin telah menyiaplkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan pada Artikel Arwana Pino, Artikel Gambar Ikan Arwana, Artikel Ikan, Artikel Ikan Arwana, yang kami tulis ini dapat dengan mudah anda pahami. baiklah, tidak usah berlama-lama selamat membaca.Judul : 20 Jenis Gambar Ikan Arwana Super Besar Warna Cantik
link : 20 Jenis Gambar Ikan Arwana Super Besar Warna Cantik
Baca juga
20 Jenis Gambar Ikan Arwana Super Besar Warna Cantik
Gambar Ikan Arwana infoikan.com Sudah tahu gambar ikan arwana terbesar di dunia? Atau ingin tahu harga ikan arwana sekarang ini?Siapa sih yang tak kenal arwana, salah satu jenis ikan hias mudah dipelihara. Arwana masih termasuk ikan hias air tawar, Asia Tenggara merupakan paling banyak ikan ini ditemukan.
Nama latin ikan arwana adalah (Scleropages formosus) dengan populer dijuluki "siluk merah".
Di negara Tionghoa, arwana dikenal dengan sebutan "ikan naga" yaitu berdasarkan beberapa mitos serta kjadian aneh yang sudah dipercayai dan diyakini dapat membawa berkah.
Akan tetapi, ikan arwana merupakan spesies asli sungai Asia khususnya Indonesia, di lokasi ditemukan ikan arwana memiliki 4 warna yakni hijau, emas ekor merah, emas, dan merah.
Berikut kumpulan beberapa jenis gambar ikan arwana yang umum dipelihara dan diperjual belikan dengan harga mahal muali arwana silver, super red, golden red.
Gambar Ikan Arwana
Baca ini:
Jenis Jenis Ikan Arwana yang Tersebar di Dunia Hingga Sekarang
Baca:
Jenis Pakan Ikan Arwana Agar cepat Besar
Baca juga;
Arwana Silver Sebagai Pilihan Alternatif Untuk Dipelihara
Baca:
Ikan Arwana, Sejarah, Klasifikasi, Morfologi, dan Karakternya
Baca yuk.,
Penyakit Ikan Arwana dan Cara Mengobatinya Secara Alami
Gambar Ikan Arwana - Kesimpulan
Ikan siluk atau arwana (Scleropages formosus), merupaKan ikan yang tergolong satwa langka Indonesia dengan habitat asli Kalimantan dan Papua.Ikan arwana memiliki berbagai nama lokal seperti : Ikan Naga, Barramundi, Saratoga, Pla Tapad, Kelesa, Siluk, Kayangan, Peyang, Tangkeleso, Aruwana/Arowana.
Jika dilihat dari gambar ikan arwana, ikan yang cukup langka ini memiliki habitat sebagai tempat hidupnya yaitu pada tepian sungai yang ditumbuhi pepohonan seperti pohon engkana, putat, rasau, dan entangis dimana pohon-pohon tersebut memiliki akar di dasar sungai dengan batang pohon di dalam air, tetapi daun-daunnya rimbun ke atas.
Di habitat seperti inilah ikan-ikan arwana berada, berkembang biak dan bersembunyi. Ikan siluk/ arwana (Scleropages formosus) termasuk surface feeder dengan pakan alami berupa mikrokrustasea, insekta, ikan kecil, krustasea, dan sedikit material tumbuhan.
Pola Tingkah Laku Ikan Arwana
1. Nursery ground, yaitu mengasuh anaknya dalam mulut dimana induk anakan ikan siluk akan ditangkap
2. Daerah pemijahan (spawning ground) pada ikan siluk ditentukan berdasarkan tangkapan induk yang telah matang gonad
3. Daerah pembesaran, dimana anak-anak ikan setelah keluar dari mulut induk dan mencari makanan sendiri, biasanya pada daerah rerumputan dan semak belukar
4. Daerah perlindungan, biasanya ikan berlindung pada daerah-daerah dimana terdapat carang-carang kayu, perakaran pohon yang tenggelam.
Dengan mengetahui semua jenis dan gambar ikan arwana di atas, diharapkan Anda bisa memilih dan membedakan jenis apa saja yang cocok dipelihara dalam aqurium. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba.
Demikianlah artikel kali ini tentang 20 Jenis Gambar Ikan Arwana Super Besar Warna Cantik
dengan adanya artikel 20 Jenis Gambar Ikan Arwana Super Besar Warna Cantik yang admin bagikan kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan atau artikel menarik lainnya dan terimaksih telah berkunjung.
Anda sekarang membaca artikel 20 Jenis Gambar Ikan Arwana Super Besar Warna Cantik dengan alamat link https://mancingcuk.blogspot.com/2018/12/20-jenis-gambar-ikan-arwana-super-besar.html